Institut STIAMI berbagi untuk UKM (by online zoom cloud meeting) Juli 2020
LPPM Institut STIAMI berkolaborasi dengan komunitas-komunitas UKM mengadakan Pengabdian kepada Masyarakat online dengan menggunakan zoom cloud meeting setiap hari Jumat dan Sabtu jam 10.00 sd 18.00 seri 1 di bulan Juli 2020. Sebagai Pemateri adalah Dosen-dosen di Institut STIAMI dan peserta pelaku usaha UMKM, juga menghadiri peran Dinas UMKM kota Jakarta, Bekasi dan Tangerang Selatan.
Seminar Online Seri I, 20 Juni 2020 dan Seri II, 4 Juli 2020
LPPM Institut STIAMI mengadakan seminar online dengan menggunakan zoom cloud meeting Pemateri : Bambang Sumintono, P.hD
SEMINAR ONLINE – 1 ( 20 Juni 2020 ) Pengujian Instrumen dengan Rasch
SEMINAR ONLINE – 2 ( 4 Juli 2020 ) Pengantar Analisis Multi Rater dengan Pemodelan Rasch
link youtube : http://www.youtube.com/watch?v=i_DXIYL8RdQ